Sabtu, 09 Oktober 2010

Kisah Aku & Bidadari

oleh : Asep Rosidi / Ameng

Bila malam hanyut dalam suasana gemerlap bintang bertaburan

laksana cerah menyelimuti indahnya malam

wahai bidadari dimana engkau ketika suasana ini hadir

Aku mencari mu...?

jangan biarkan aku sendiri tanpa dirimu di sisi ku,..

andai aku bisa berharap tanpa syarat darimu

hadirlah engkau laksana embun penghangat suasana cerah ini..

Ingatkah engkau ketika kita masih bersama menikmati malam

Kala itu engkau di pangkuan ku bercerita penuh ceria Dalam hangat cinta & romantis

Aku rindu saat ini saat-saat kita bersama dulu

Hadirlah engkau bidadari...

Balutlah cerita kita bersama seperti dulu

Terurai bersama indah nya suasana gemerlap bintang saat ini,...




Tidak ada komentar:

Posting Komentar